A. Cara menghidupkan wifi di laptop dengan tombol fn
Anda cukup menekan Tombol FN pada keyboard anda bersamaan
dengan tombol wifi sepeti pada gambar di bawah ini
B. Cara mengaktifkan wifi di laptop melalui control panel
Lalu anda lihat pada bagiaan “Hardware and Sound”, jika
sudah ketemu klik pada “Adjust commonly used mobility settings” ; lebih
detail lihat gambar di bawah ini

Jika sudah maka akan tampil seperti gambar di bawah ini,
selanjutnya anda klik tulisan “Turn wireless on” untuk
mengaktifkan wifi anda.

Yup wifi anda sekarang sudah aktif
CARA MENGKONEKSIKAN INTERNET PADA ANDROID
Langkah 1 – Masuk ke menu “Setting” kemudian pilih
“More Setting”
Langkah 2 – Tap pada menu “Mobile Network” » “Acces
Point Name”.
Langkah 3 – Tekan menu pada ponsel lalu pilih New APN.
Langkah 4 – Pada New Apn silahkan isikan sesuai
settingan dari masing-masing operator yang anda gunakan. misalnya : Indosat
Im3, Mentari, Telkomsel, XL , Three dan juga Smartfren.
Langkah 5 – Selanjutnya pilih “Menu” lalu tekan
“Save”.[/liststyle]
Masing-masing operator tentu saja mempunyai settingan yang
berbeda-beda, maka daripada itu berikut ini penulis berikan settingan Apn semua
operator yang harus kamu isikan pada Langkah 4 setting internet android diatas.
CARA MENGKONEKSIKAN INTERNET PADA KOMPUTER
1. Langkah pertama pastikan driver wifi komputer kalian
sudah terinstal.
2. Buka Control Panel >> Network
Connection >> lalu refresh, setelah itu akan muncul beberapa hostpot
wifi atau jaringan wifi yang tersedia
3. Setalah itu pilih hostpot wifi yang ingin kamu gunakan,
usahakan pilih yang sinyalnya banyak biar cepat.
4. Tekan connect pada pilihan hostpot wifi yang ingin kamu
gunakan, (masukkan pasword jika diminta)
5. Tunggu sampai loading selesai, jika sudah muncul tulisan
connected maka kalian sudah tersambung dengan wifi dan bisa mengakses internet
menggunakan wifi tersebut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar